Lowongan Kerja Dosen STMIK Duta Bangsa Surakarta bulan Agustus 2016

Daftar Isi
LOWONGAN – Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Duta Mandiri Surakarta merupakan salah satu perguruan tinggi sawasta yang berada di Surakarta. Di dirikan oleh Yayasan Kusuma Bangsa Adi Prakarsa yang mana perguruan tinggi pengembangan dari lembaga pendidikan komputer AKSMI Kusuma Bangsa. Berdiri tahun 1995, Aksmi Kusuma Bangsa bertujuan untuk menyiapkan sdm yang terampil di bidang komputer. Mengingat kebutuhan zaman yang semakin kompleks, pada tahun 1998 Aksmi kusuma bangsa bekerja sama dengan Amik Harapan Bangsa dalam mendidik tenaga profesional dalam bidang komputer, maka dibukalah D3-Manajemen Informatika. Yayasan pada akhirnya, mempersiapkan diri untuk mendirikan STMIK Duta Bangsa pada tahun 2002. Kemudian pada 21 Juli 2003, Turunlah ijin pertimbangan dari Dirjen Dikti. Hingga akhirnya, pada tanggal 19 Februari 2004 turunlah SK Mendiknas No.24/D/O/2004. STMIK Duta Bangsa memiliki beberapa program studi diantaranya : S1-Sistem Informasi, D3-Manajemen Informatika, S1-Teknik Informatika,d D3-Teknik Informatika.

Visi                                                                         
Menjadi Sekolah Tinggi Komputer Unggulan Tingkat Global pada tahun 2027

Misi
Menyelenggarakan pendidikan dalam rangka menghasilkan lulusan yang berkualitas dan professional di bidang komputer untuk Menjadi Sekolah Tinggi Komputer unggulan di tingkat global.
Menghasilkan penelitian unggulan di bidang teknologi informasi yang bermanfaat bagi masyarakat lokal, nasional, dan global.
Menjadi pusat rujukan dan konsultasi di bidang teknologi informasi untuk masyarakat indonesia dan masyarakat internasional.
Menjadi mitra dunia usaha dan industri dalam rangka penempatan alumni dan pengembangan Teknologi Informasi.

Lowongan Kerja Dosen STMIK Duta Bangsa Surakarta bulan Agustus 2016
Lowongan Kerja Dosen STMIK Duta Bangsa Surakarta bulan Agustus 2016
Guna mengembangkan status perguruan tinggi menjadi sebuah universitas, STMIK Duta Bangsa membutuhkan tenaga dosen sebagai berikut :

Persyaratan :
- Memiliki latar belakang pendidikan S2 dari jurusan Akuntansi, Agrobisnis, Teknik Industri , dan Biologi
- Tidak memiliki NIDN
- Tidak berstatus sebgai Pegawai Negeri Sipil (PNS)

Berkas lamaran yang dikirim meliputi :
- Foto copy KTP
- Ijazah S1 dan S2 yang telah dilegalisir
- Transkrip nilai S1 dan S2 yang telah dilegalisir
- Curriculum Vitae (CV)
- Pas Foto 4x6

Berkas lamaran dikirim ke alamat
STMIK DUTA BANGSA
Jl. Bhayangkara No.55-57 Tipes
Serengan Surakarta


Sumber lowongan disini (lowongan telah berakhir)

Demikian informasi lowongan kerja Dosen STMIK Duta Bangsa Surakarta bulan Agustus 2016. Jangan lupa untuk selalu perbarui informasi tentang lowongan kerja terbaru hanya di lokernas.com. Semoga bermanfaat.